Jumlah bintang dan OVR (Mutu Rata-Rata) pemain bergantung pada level Liga saat ini. Makin tinggi levelmu, makin tinggi performa yang dibutuhkan dari pemainmu untuk tetap kompetitif. Ada banyak cara dalam game untuk mengembangkan dan meningkatkan pemain, seperti lebih banyak latihan, pelatih pribadi, drill baru, dan pengalaman untuk memenuhi persyaratan level. Seiring meningkatnya Liga, kamu harus terus meningkatkan kualitas agar tetap kompetitif.
Bagaimana cara meningkatkan bintang pemain?
Terakhir Diperbarui: 324h